Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Marsuan, Kasman (2003) Analisis keuangan PT Kimia Farma berdasarkan model Edward Altman dan model Kep.Men.BUMN No. 100/MBU/2002. Masters thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
2001961084_KASMAN MARSUAN_MAGISTER MANAJEMEN_Fakultas Ekonomi_2003.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (51MB)

Abstract

Ada 8 (delapan) indikator yang dilihat pada aspek keuangan yaitu ROE, ROI, current ratio, cash ratio, collection period, inventory turn over, TATO, TMS to TA. Hasil penilaian kinerja PT Kimia Farma (Persero) Tbk. untuk tahun 2000 sampai tahun 2002 terlihat bahwa kinerja perusahaan dalam keadaan sehat dengan peringkat AAA, tahun 2001 skornya sebesar 82.28 dengan peringkat AA. Perusahaan tergolong dalam keadaan sehat. Sedangkan pada tahun 2002 skornya hanya 63,57. Perusahaan tergolong dalam keadaan kurang sehat dengan peringkat BBB. Turunnya peringkat selama 2 tahun tersebut akibat turunnya laba sehinggal skor maksimal untuk ROE dan ROI tidak tercapai. Disamping itu juga akibat tidak efisiennya pengelolaan inventory, inventory turn over juga lambat.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Pembimbing: Prof. Dr. Singgih Riphat, APU., Drs. Yudi Pramadi, MBA., M.Sc.
Subjects: Manajemen > Manajemen Keuangan
Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 09 Feb 2023 09:45
Last Modified: 09 Feb 2023 09:45
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/19398

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year