Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Lasut, Patrick (2003) Analisis beban pembayaran kupon dan pokok obligasi pemerintah dalam rangka rekapitalisasi perbankan sebelum dan sesudah repoiofiling terhadap APBN. Masters thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
2001961055_PATRICK LASUT_MAGISTER MANAJEMEN_Fakultas Ekonomi_2003.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (53MB)

Abstract

Secara kualitatif hasil dari pada reprofiling menunjukkan bahwa beban rata-rata kewajiban obligasi periode tahun 2003-2009 setelah reprofiling masih sangat memberatkan APBN, apalagi dengan reprofiling telah menyebabkan bertambahnya kewajiban pembayaran kupon sebesar Rp181.83 triliun selama periode tahun 2003-2020. Kondisi ini dapat menyebabkan reprofiling tahap kedua dengan jangka waktu jatuh tempo lebih panjangn dan dalam jumlah yang semakin membesar.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Pembimbing: Prof. Drs. Koesparmono Irsan, S.H., MBA., MM., Dr. Wilson Tobing, MBA.
Subjects: Manajemen > Manajemen Keuangan
Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 15 Feb 2023 03:24
Last Modified: 15 Feb 2023 03:24
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/19634

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year