Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Sulistiyawati, Sulistiyawati (2021) Pengaruh Penghasilan, dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Bangunan Dengan Religuisitas Sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus Bapenda Kota Bekasi). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201710315135_Sulistiyawati_Cover - daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
201710315135_Sulistiyawati_BAB I.pdf

Download (241kB)
[img] Text
201710315135_Sulistiyawati_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
201710315135_Sulistiyawati_BAB V.pdf

Download (130kB)
[img] Text
201710315135_Sulistiyawati_Daftar Pustaka.pdf

Download (318kB)
[img] Text
201710315135_Sulistiyawati_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (883kB)

Abstract

Penelitian bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penghasilan, dan Kesadaran Wajib Pajak Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Bangunan Dengan Religuisitas Sebagai Variabel Moderasi (Studi Kasus Bapenda Kota Bekasi). Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Dengan pendekatan deskriptif pengumpulan data primer dilakukan dengan menyebarkan kuesioner kepada pegawai bagian pajak bumi bangunan pada Badan Pendapatan Daerah Kota Bekasi. Analisis data ini dilakukan dengan menggunakan model Partial Least Square-Structural Equation Modeling (PLS-SEM) melalui software SmartPLS 3.0. Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) Penghasilan tidak memiliki pengaruh terhadap Kepatuhan wajib pajak dalam membayar pajak bumi bangunan ; (2) Kesadaran Wajib Pajak berpengaruh positif terhadap Kepatuhan Wajib Pajak dalam membayar pajak bumi bangunan ; (3) Religiusitas sebagai Variabel Moderasi tidak memiliki pengaruh terhadap Penghaasilan dan Kesadaran Wajib Pajak.; (4) Religiusitas sebagai Variabel Moderasi tidak memiliki pengaruh terhadap Kesadaran Wajib Pajak dan Kepatuhan Wajib Pajak Dalam Membayar Pajak Bumi Bangunan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ilmu Sosial > Ekonomi > Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 04 May 2023 06:59
Last Modified: 04 May 2023 06:59
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/20771

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year