Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Nugraheni, Ananda Rizki (2023) Pertanggungjawaban Pidana Tindak Kekerasan Suporter Sepakbola pada Pertandingan Persija Jakarta VS Persib (Studi Kasus Haringga Sirla). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201910115359_Ananda Rizki Nugraheni_Cover-Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201910115359_Ananda Rizki Nugraheni_BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201910115359_Ananda Rizki Nugraheni_BAB II, III, IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
201910115359_Ananda Rizki Nugraheni_BAB V.pdf - Published Version

Download (884kB)
[img] Text
201910115359_Ananda Rizki Nugraheni_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (895kB)
[img] Text
201910115359_Ananda Rizki Nugraheni_Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (4MB) | Request a copy

Abstract

Sepakbola merupakan olahraga yang banyak diminati oleh masyarakat dari berbagai kalangan tanpa memandang kasta dan usia. Selain itu, adanya kemajuan teknologi menyebabkan sepakbola dapat dinikmati dengan mudah oleh masyarakat, baik di Indonesia maupun di negara-negara lain. Berbagai faktor tersebut yang menjadikan sepakbola sebagai olahraga yang digandrungi oleh banyak orang dan dimanapun yang mengakibatkan timbulnya supporter di lingkungan masyarakat. Hasil dari penelitian ini bahwa fanatisme dari beberapa suporter sepakbola yang mengakibatkan adanya korban jiwa di setiap pertandingan dalam dunia sepakbola Indonesia. Para pelaku yang masih di bawah umur terancam pidana sebagai bentuk pertanggungjawaban pidana dengan tuduhan Pasal 338 KUHP Juncto Pasal 55 Ayat (1) ke-1 KUHP Juncto UU No. 11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Anak serta telah melanggar Pasal 170 Ayat (2) Ke-3 KUHP Jo. UU No.11 Tahun 2012 tentang Sistem Peradilan Pidana Anak dengan unsur-unsur barang siapa, di muka umum bersama-sama melakukan kekerasan terhadap orang dan menyebabkan kematian.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Ika Dewi Sartika Saimima, S.H., M.H., M.M., Melanie Pita Lestari, S.S., M.H.
Subjects: Ilmu Sosial > Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 15 Jan 2024 04:38
Last Modified: 15 Jan 2024 04:38
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/25717

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year