Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Tasmara, Terry (2023) Perlindungan Konsumen Terhadap Produk Kosmetik Impor yang Tidak Berbahasa Indonesia dan Tidak Berlabel BPOM Ditinjau dari Undang-undang Nomor 8 Tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201910115165_Terry Tasmara_Cover-Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (3MB)
[img] Text
201910115165_Terry Tasmara_BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201910115165_Terry Tasmara_BAB II, III, IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy
[img] Text
201910115165_Terry Tasmara_BAB V.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201910115165_Terry Tasmara_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201910115165_Terry Tasmara_Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (931kB) | Request a copy

Abstract

Di Indonesia telah dibuat ketentuan peraturan perundang-undangan perihal pencantuman label yang berisi informasi produk dalam Bahasa Indonesia. Tetapi kenyataannya banyak beredar produk kosmetik impor tanpa label informasi produk bahasa Indonesia yang sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan tersebut. Identifikasi masalah dari adanya penelitian ini adalah bagaimana peraturan mengenai pencantuman label informasi produk kosmetik impor dalam bahasa Indonesia yang dihubungkan dengan hak konsumen atas informasi dan bagaimana bentuk pengawasan pemerintah terhadap kewajiban pencantuman label informasi produk kosmetik impor dalam Bahasa Indonesia. Diperoleh kesimpulan bahwa kewajiban pencantuman label informasi produk kosmetik impor dalam Bahasa Indonesia telah diatur dalam Undang-undang Nomor 8 tahun 1999 tentang Perlindungan Konsumen, Undang-undang Nomor 7 Tahun 2014 tentang perdagangan, Peraturan Menteri Perdagangan RI Nomor 73/M-DAG/PER/9/2015 tentang Kewajiban Pencantuman Label dalam Bahasa Indonesia pada Barang, dan Peraturan Kepala Badan Pengawas Obat dan Makanan RI Nomor 19 tahun 2015 tentang Persyaratan Teknis Kosmetika. Serta pengawasan dilakukan oleh Badan Pengawas Obat dan Makanan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Sri Wahyuni, S.H., M.H., Indah Pangestu Amaritasari, S.I.P., M.A.
Subjects: Ilmu Sosial > Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 22 Jan 2024 02:39
Last Modified: 22 Jan 2024 02:39
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/26033

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year