Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Nuzulindo, Albimo (2023) Analisis Kegiatan Sikap Kerja Ergonomis pada Alat Bantu Cuci Mobil Metode REBA dan OWAS di CV Alsan Motor Tambun. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201710217002_Albimo Nuzulindo_Cover-Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201710217002_Albimo Nuzulindo_BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201710217002_Albimo Nuzulindo_BAB II, III, IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
201710217002_Albimo Nuzulindo_BAB V.pdf - Published Version

Download (842kB)
[img] Text
201710217002_Albimo Nuzulindo_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (849kB)
[img] Text
201710217002_Albimo Nuzulindo_Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy

Abstract

Maksud dari penelitian ini bertujuan untuk menganalisis tingkat risiko ergonomic pada operator. Hal ini terkait dengan postur tubuh mengetahui keluhan fisik yang terjadi pada proses pencucian mobil dengan menggunakan metode REBA dan OWAS, menghasilkan alat bantu kerja yang ergonomis untuk operator saat mencuci mobil. Hasil penelitian ini, hasil pengolahan kuisoner Nordic Body Map pada bagian produksi terdapat kegiatan kerja yang perlu adanya perbaikan yaitu proses pengayakan dikarenakan memiliki skor akhir ≥ 92 berarti tingkat resiko sangat tinggi dan diperlukan tindakan sesegera mungkin selanjutnya dianalisa dengan metode Ovako Work Analysis System (OWAS), berat beban yang diangkat oleh pekerja sebesar >10kg sehingga mendapatkan skor 2. Setelah dijumlahkan dengan skor A maka skor akhir postur grup A yaitu 8. dengan tingkat resiko “Tinggi”. Hasil akhir dari penelitian ini mendapatkan 31 menit durasi pencucian mobil yang sebelummya memakan waktu 61 menit, hasil dari perbandingan ini 50% lebih efisien.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Ir. Zulkani Sinaga, M.T., Murwan Widyantoro, S.Pd., M.T.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 07 Feb 2024 06:55
Last Modified: 07 Feb 2024 06:55
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/27128

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year