Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Putra, Sopyan Hadi (2015) Manajemen waktu dalam proses pengerjaan sample produk sheet metal terhadap target Schedule Event Customer pada Project 2MQ (Studi Kasus di PT Metindo Erasakti). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201010215108_Sopyan Hadi Putra_Skripsi Lengkap.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (63MB) | Request a copy

Abstract

Dalam permintaan sample pertama yang berapa sample produk prototype, dimana PT XYZ akan distribusi purchase order pada PT Metindo Erasakti, untuk melangsungkan perakitan suatu unit mobil dengan waktu yang sudah ditentukan yaitu selama 17 minggu dari tooling go, dimana tooling go adalah suatu bentuk konfirmasi yang sudah diterima oleh PT Metindo Erasakti dalam memulai aktivitas suatu project PT XYZ. Dari purchase order tersebut PT Metindo Erasakti harus menyiapkan sample produk berupa prototype dengan target akurasi produk dan waktu yang sudah ditentukan oleh PT XYZ.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Drs. Solihin, M.T., Denny Siregar, S.T., M.Sc.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 04 Mar 2024 02:11
Last Modified: 04 Mar 2024 02:11
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/27753

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year