Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Cahayaningsih, Cahayaningsih (2011) Hubungan antara kreativitas dengan daya juang (adversity quotient) pada karyawan bagian penjualan PT Trikomsel Oke, Tbk. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
200710515010_Cahayaningsih_Skripsi Lengkap.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (47MB) | Request a copy

Abstract

Penelitian ini berfokus pada karyawan bagian penjualan PT Trikomsel Oke, Tbk. Perusahaan ritel yang sedang berkembang pesat. Karyawan yang mempunyai kreativitas dan juga daya juang (adversity quotient) yang tinggi dia lah yang dapat mencapai titik tertinggi dalam hidupnya, dapat mempromosikan produk perusahaan, dapat mencapai target yang diinginkan dan dapat mengetahui kemauan konsumen dan sangat menyukai tantangan, berani mengambil risiko, sanggup mengambil alih tanggung jawab, senang bekerja keras, dan mampu membuat inovasi- inovasi baru yang bermanfaat bagi perusahaan, dengan mengubah hambatan menjadi peluang maka karyawan dapat meningkatkan mutu perusahaan, dan sebaliknya jika karyawan tidak berani mengambil resiko, cenderung menghindari tantangan dan tidak kreatif, maka akan berdampak buruk bagi perusahaan. Sehingga diduga mempunyai hubungan antara kreativitas dengan daya juang (adversity quotient) pada karyawan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan antara kreativitas dengan daya juang (adversity quotient) pada karyawan bagian penjualan PT Trikomsel Oke, Tbk.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Drs. S. Sulistiyono, M.Si., Dra. Tjitjik Hamidah, S.Psi., M.Si.
Subjects: Filsafat, Psikologi, Agama > Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 24 Apr 2024 04:00
Last Modified: 24 Apr 2024 04:00
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/28735

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year