Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Rosita, Rosita (2017) Analisis Koreksi Fiskal Atas Laporan Keuangan Komersial Untuk Menghitung PPh Badan Terutang Pada PT. Pandu Siwi Sentosa Tahun Fiskal 2015. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201310315140_Rosita_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (800kB)
[img] Text (BAB I)
201310315140_Rosita_BAB I.pdf

Download (426kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201310315140_Rosita_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB V)
201310315140_Rosita_BAB V.pdf

Download (153kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201310315140_Rosita_Daftar Pustaka.pdf

Download (180kB)
[img] Text (Lampiran)
201310315140_Rosita_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (37MB)

Abstract

Penelitian ini diangkat karena adanya perbedaan pedoman yang mengatur penyusunan laporan keuangan komersial dan fiskal yang menyebabkan perbedaan laba menurut akuntansi (komersial) dan laba menurut perpajakan (fiskal). Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui koreksi fiskal atas akun-akun pada laporan keuangan komersial PT. Pandu Siwi Sentosa. Penelitian ini dilakukan dengan metode penelitian yang bersifat kuantitatif dengan analisis deskriptif, yaitu mendeskripsikan hasil perhitungan koresi fiskal terhadap Laporan Laba/Rugi. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder, yaitu data yang diperoleh dari data yang sudah ada, baik lisan maupun tertulis serta informasi lainnya menyangkut dengan objek penelitian. Hasil penelitian ini adalah menunjukkan adanya perbedaan antara rugi menurut akuntansi dan rugi menurut perpajakan. Laporan keuangan komersial rugi sebesar Rp. 17.319.024.573 sedangkan laporan keuangan fiskal rugi sebesar Rp. 7.449.406.388 dan pajak penghasilan terutang PT. Pandu Siwi Sentosa adalah NIHIL. Kata Kunci : Koreksi Fiskal, Laporan Keuangan Komersial, Laporan Keuangan Fiskal, Pajak Penghasilan Badan Terutang.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Koreksi Fiskal, Laporan Keuangan Komersial, Laporan Keuangan Fiskal, Pajak Penghasilan Badan Terutang.
Subjects: Ilmu Sosial > Ekonomi
Ilmu Sosial > Ekonomi > Akuntansi > Laporan Keuangan, Laporan Finansial
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Mahasiswa Magang
Date Deposited: 11 Sep 2020 08:40
Last Modified: 11 Sep 2020 08:40
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/5550

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year