Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Solihin, Solihin Usulan Peningkatan Produktifitas Mesin Press 1800 Menggunakan Overall Equipments Efectiveness. Jurnal Mekanova, 7 (2). pp. 85-93. ISSN 2502-0498

[img] Text
Penilitian Jurnal Jurnal Produktivitas Mesin Press.pdf

Download (2MB)

Abstract

Peningkatan produktifitas merupakan upaya meningkatkan kapasitas produksi dengan cara meningkatkan produktifitasnya disetiap factor produksinya. PT XYZ merupakan sebuah perusahaan yang menggunakan mesin dan fasilitas yang canggih untuk memproduksi profil aluminium yang menghasilkan berbagai kebutuhan berupa barang bangunan atau bisa disebut produk furniture berupa pintu, jendela, partisi, kusen, rolling door dan sebagainya. Salah satu mesin yang digunakan adalah mesin press 1800. Penelitian ini bertujuan untuk meningkatkan produktivitas dengan Overall Equipments Effectiveness (OEE) agar dapat dilakukan perbaikan. Berdasarkan perhitungan Overall Equipments Effectiveness (OEE) mesin press 1800 selama januari – desember didapatkan hasil nilai akhir sebesar 52%, nilai ini menunjukkan bahwa efektivitas mesin press 1800 belum mencapai nilai ideal yaitu 85% sehingga diperlukan beberapa perbaikan. Ada 3 kerugian terbesar yang dialami oleh perusahaan yaitu, Breakdown Losses, Setup and Adjustment Losses, dan Reduce Speed Losses, sehingga harus dilakukan perbaikan terhadap tiga kerugian tersebut agar mesin press 1800 dapat mencapai performa terbaiknya. Kata kunci—Overall Equipments Effectiveness (OEE), Six Big Losses, Mesin press 1800

Item Type: Article
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Solihin
Date Deposited: 11 Feb 2022 01:11
Last Modified: 11 Feb 2022 01:11
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/11837

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year