Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Dimas, Andriyanto (2018) Perancangan Aplikasi Edukatif Mengenal Kebudayaan dan Kuliner Khas Di Bekasi Berbasis Android. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201410225144_Dimas Andriyanto_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
201410225144_Dimas Andriyanto_BAB I.pdf

Download (379kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201410225144_Dimas Andriyanto_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text (BAB V)
201410225144_Dimas Andriyanto_BAB V.pdf

Download (213kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201410225144_Dimas Andriyanto_Daftar Pustaka.pdf

Download (154kB)
[img] Text (Lampiran)
201410225144_Dimas Andriyanto_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (524kB)

Abstract

Aplikasi Edukatif Mengenal Kebudayaan Dan Kuliner Khas Di Bekasi. Kota Bekasi saat ini adalah kota yang sangat berkembang namum masih banyak waraga Kota Bekasi yang saat ini sudah jarang mengetahui kebudayaan dan kuliner khas Kota Bekasi dikarenakan dengan banyaknya pendatang yang merantau ke Kota Bekasi ini sehingga membuat kebudayaan dan kuliner khas Kota Bekasi kian membaur dengan keudayaan kuliner yang dibawa oleh para pendatang. Dengan perkembangan teknologi saat yang kian maju dengan pesat terutama pada platform android yang kian pesat dan infomasi yang sangat mudah didapat ini dapat dimanfaat kan sebagai salah satu media untuk pengenalan atau edukasi untuk kebudayaan dan kuliner khas Kota Bekasi yang sudah mulai jarang terelihat lagi jika. Jika sebelumnya media edukasi yang sudah ada sebelumnya itu hanya berupa sistem informasi saja dan memberikan media game seperti kuis,puzzle dan informasi saja pada apllikasi edukasi ini memberikan sebuah game edukasi dengan genre petualngan dan berisikan kuis,tebak gambar dan tebak instrument sebagai media pembelajaran yang juga memberikan hiburan di dalamnya sehigga membuat pengguna tidak jenuh saat mengunakanya. Kata Kunci :Aplikasi edukasi,Kebudaayaan dan kuliner khas Kota Bekasi dan Android

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing I: Dani Yusuf, S.Kom., M.Kom, Pembimbing II: Susi Rianti, S.Kom., MM
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Raden Ola Triana
Date Deposited: 12 Mar 2019 07:03
Last Modified: 12 Mar 2019 07:03
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/1452

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year