Shazaty, Apriani (2020) Pengaruh Brand Ambassador Vanesha Prescilla Terhadap Minat Beli Produk Kecantikan Y.O.U Di Kalangan Followers Instagram Y.O.U Kosmetik. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Text
201510415214_Apriani Shazaty_Cover - Daftar Isi.pdf Download (2MB) |
|
Text
201510415214_Apriani Shazaty_BAB I.pdf Download (487kB) |
|
Text
201510415214_Apriani Shazaty_BAB II, III, IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
201510415214_Apriani Shazaty_BAB V.pdf Download (134kB) |
|
Text
201510415214_Apriani Shazaty_Daftar Pustaka.pdf Download (349kB) |
|
Text
201510415214_Apriani Shazaty_Lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Y.O.U Kosmetik menggunakan brand ambassador Vanesha Prescilla dalam memperkenalkan produknya. Pemilihan brand ambassador dilatar belakangi oleh kredibiltas positif yang dibawa oleh selebriti tersebut. Brand ambassador dipilih oleh perusahaan sebagai simbolisasi atau penanda untuk mewakili keinginan dan kebutuhan dari calon konsumen. Y.O.U Kosmetik memilih Vanesha Prescilla sebagai brand ambassador untuk produk mereka yang di harapkan mampu mewakili produk Y.O.U Kosmetik, sehingga pesan yang disampaikan dapat di mengerti oleh konsumen yang akhirnya akan menimbulkan minat beli. Tujuan penilitian ini adalah untuk meneliti Pengaruh Brand Ambassador Terhadap Minat Beli Produk Kecantikan Y.O.U Di Kalangan Followers Instagram Y.O.U Kosmetik. Y.O.U Kosmetik. Peneliti menggunakan metode penelitian kuantitatif. Penilitian ini merupakan penilitian populasi, karena seluruh anggota populasi yang berjumlah 82 responden menjadi responden dalam penilitian ini. Pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan melalui penyebaran kuesioner yang di sebarkan kepada seluruh responden yaitu, Followers Instagram Y.O.U Kosmetik. Y.O.U Kosmetik.Teknik analisis data menggunakan analisis regresi sederhana dan analisis deskriptif. Hasil penelinitian ini mengatakan bahwa terdapat pengaruh brand ambassador terhadap minat beli sebesar 0.579 yang berarti brand ambassador berpengaruh besar terhadap minat beli dan hasil koefisien determinasi yang disesuaikan (R Square) yaitu 0.335 yang artinya ada pengaruh brand ambassador terhadap minat beli adalah sebesar 33,5%, yang berpengaruh cukup besar.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Ilmu Sosial > Komunikasi |
Divisions: | Fakultas Komunikasi > Ilmu Komunikasi |
Depositing User: | Admin Repositori |
Date Deposited: | 01 Dec 2022 04:00 |
Last Modified: | 08 May 2024 07:35 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/16512 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year