Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Saleh, Ahmad Firyus (2002) Analisis faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kesehatan PT ING Indonesia Bank. Masters thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
2000661044_AHMAD FIRYUS SALEH_MAGISTER MANAJEMEN_Fakultas Ekonomi_2002.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (53MB)

Abstract

Penelitian ini merupakan suatu studi kasus dan bersifat analitis kualitatif. Tujuan utama dari studi adalah untuk melakukan analisis tingkat kesehatan PT ING Indonesia Bank Tbk. Peralatan-peralatan analisis utama adalah metod CAMEL (Capital Asset Management Earning and Liquidity). Observasi mencakup periode 1998 s.d. 2000 dan data utama yang digunakan adalah laporan keuangan untuk periode-periode termaksud.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Singgih Riphat, APU., Pandu Patriadi, S.E., MM.
Subjects: Manajemen > Manajemen Keuangan
Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 20 Jan 2023 04:07
Last Modified: 20 Jan 2023 04:07
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/17133

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year