Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Nurmeida, Astri (2020) Hubungan Antara Dukungan Sosial Dengan Optimisme Masa Depan Pada Anak Jalanan Di Yayasan Bina Anak Pertiwi Jakarta Selatan. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201610515183_Astri Nurmeida_COver -Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
201610515183_Astri Nurmeida_BAB I.pdf

Download (454kB)
[img] Text
201610515183_Astri Nurmeida_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
201610515183_Astri Nurmeida_BAB V.pdf

Download (300kB)
[img] Text
201610515183_Astri Nurmeida_Daftar Pustaka.pdf

Download (512kB)
[img] Text
201610515183_Astri Nurmeida_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Optimisme masa depan pada anak jalanan memiliki keterkaitan dengan dukungan sosial, dalam upaya memandang masa depan terhadap pendidikan anak jalanan sangat memerlukan dukungan dari orang lain. Dukungan tersebut dapat berupa perhatian, kasih sayang, informasi berharga untuk anak jalanan maupun dukungan secara materi. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan antara dukungan sosial dengan optimisme masa depan pada anak jalanan di Yayasan Bina Anak Pertiwi Jakarta Selatan. Metode penelitian ini adalah penelitian dengan jenis kuantitatif dengan 130 responden. Teknik pengambilan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah teknik sampel Nonprobability Sampling dalam bentuk sampel jenuh. Metode pengambilan data dengan menggunakan skala dukungan sosial sebanyak 22 aitem dan skala optimisme masa depan sebanyak 23 aitem. Teknik analasis data yang digunakan adalah teknik korelasi pearson product moment dengan statistik parametris. Hasil pengolahan data menunjukkan nilai koefisien korelasi sebesar 0,592 dengan nilai signifikansi 0,00 < 0,05. Hal ini berarti ada hubungan positif yang signifikan dengan kekuatan koefisien sedang antara dukungan sosial dengan optimisme masa depan pada anak jalanan di Yayasan Bina Anak Pertiwi Jakarta Selatan. Artinya, semakin tinggi tingkat dukungan sosial pada anak jalanan maka semakin tinggi pula tingkat optimisme masa depan, begitupun sebaliknya semakin rendah tingkat dukungan sosial semakin rendah pula maka optimisme masa depan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Filsafat, Psikologi, Agama > Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 27 Apr 2023 08:01
Last Modified: 27 Apr 2023 08:01
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/20711

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year