Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Toyib, Tardi (2003) Analisis pengaruh integrasi pasar komoditi bawang merah di Pasar Induk Kramat Jati terhadap Pasar Sentra Produksi di Brebes. Masters thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
2000861038_TARDI TOYIB_MAGISTER MANAJEMEN_Fakultas Ekonomi_2003.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (16MB)

Abstract

Hasil penelitian menunjukkan bahwa integrasi pasar antara Pasar Induk Kramat Jati dengan Pasar Sentra Produksi Brebes baik jangka pendek maupun jangka panjang sangat kuat yaitu dengan nilai IMC sebesar 0.4849 dan b2 sebesar 0.8556. Artinya informasi antara Pasar Induk Kramat Jati dengan Pasar Sentra Produksi Brebes terkomunikasi dengan baik. Pasar PIKJ terhadap pasar ekspor negara tujuan komoditi bawang merah tidak terintegrasi dengan baik untuk waktu jangka pendek, akan tetapi untuk waktu jangka panjang sangat kuat terintegrasi, dimana nilai IMC sebesar 1.2614 dan b2 sebesar 0.8263 artinya dalam jangka pendek Pasar Induk Kramat Jati belum dapat memenuhi pasar ekspor khususnya karena mutu. Sedangkan dalam jangka waktu yang panjang ekspor akan terintegrasi melalui informasi yang baik antara pasar PIKJ dengan sentra produksi.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Pembimbing: Drs. Bambang Dwiarto, MBA., Ir. Mesah Tarigan, M.Sc.
Subjects: Manajemen > Manajemen Pemasaran
Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 15 May 2023 04:26
Last Modified: 15 May 2023 04:26
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/20966

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year