Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Haryani, Riska (2021) Hubungan kecenderungan Adiksi Smartphone Dengan Perilaku Phubbing Saat Berinteraksi Sosial Pada Mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya. Undergraduate thesis, Univeritas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201710515147_Riska Haryani_Cover - Daftar Isi.pdf

Download (482kB)
[img] Text
201710515147_Riska Haryani_BAB I.pdf

Download (491kB)
[img] Text
201710515147_Riska Haryani_BAB V.pdf

Download (92kB)
[img] Text
201710515147_Riska Haryani_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (437kB)
[img] Text
201710515147_Riska Haryani_Daftar Pustaka.pdf

Download (244kB)
[img] Text
201710515147_Riska Haryani_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (620kB)

Abstract

Pada era pandemi covid-19 yang mengharuskan setiap individu bisa menjaga jarak hal tersebut membuat individu berkomunikasi jarak jauh dan meningkatnya penggunaan smartphone sehingga mengakibatkan ketika individu satu sama lain bertemu secara langsung tidak heran jika salah satu dari lawan bicara sudah terbiasa dengan smartphone dan mengabaikan individu lainnya. Fenomena tersebut merupakan perilaku Phubbing. Perilaku phubbing yaitu perilaku tidak terpuji dilingkungan sosial dimana seseorang melakukan pengabaian terhadap orang lain dengan mementingkan smartphonenya. Perilaku Phubbing dipengaruhi oleh beberapa faktor salah satunya yaitu, kecenderungan adiksi terhadap smartphone. Adiksi Smartphone sulitnya mengkontrol penggunaan smartphone dan ketidak mampuan individu untuk mengontrol waktu penggunaan berlebih sehingga menimbulkan hal-hal negatif dalam hal hubungan sosial. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah ada hubungan antara kecenderungan adiksi smartphone dengan perilaku phubbing saat berinteraksi sosial pada mahasiswa.Teknik sampling yang digunakan yaitu non probability sampling dengan jenis Purposive Sampling dengan sample penelitian sebanyak 100 responden. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa adanya hubungan antara Adiksi Smartphone dengan perilaku Phubbing secara signifikan dengan nilai F=57,816 dan p=0,000 Berdasarkan hasil tersebut maka dapat disimpulkan bahwa Hipotesis Alternative (HA) dalam penelitian ini diterima dan Hipotesis Nol (HO) ditolak, yang berarti Kecenderungan adiksi smartphone mempunyai hubungan yang positif dengan perilaku phubbing.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Filsafat, Psikologi, Agama > Psikologi
Divisions: Fakultas Psikologi > Psikologi
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 23 Jul 2023 19:26
Last Modified: 23 Jul 2023 19:26
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/22566

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year