Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Salam, Taufiq Fathus (2019) Sistem Informasi Rawat Jalan berbasis Android dengan Menggunakan Metode Prototype (Studi Kasus : Klinik Husada Farma-Tambun Selatan). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201410225259_Taufiq Fathus Salam_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
201410225259_Taufiq Fathus Salam_BAB I.pdf

Download (747kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201410225259_Taufiq Fathus Salam_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)
[img] Text (BAB V)
201410225259_Taufiq Fathus Salam_BAB V.pdf

Download (548kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201410225259_Taufiq Fathus Salam_Daftar Pustaka.pdf

Download (604kB)
[img] Text (Lampiran)
201410225259_Taufiq Fathus Salam_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)

Abstract

Pelayanan Kesehatan adalah suatu alat atau tempat yang digunakan untuk menyelenggarakan upaya Pelayanan Kesehatan. Pelayanan Rawat Jalan adalah Pelayanan Kedokteran yang disediakan untuk Pasien tidak dalam bentuk Rawat Inap (hospitalization). Pelayanan Administrasi Klinik cenderung dilakukan manual dan masih kurang efektif, diantaranya proses pendaftaran dan antrian rawat jalan, pendataan jadwal praktek dokter, rekam medis pasien, pemberian obat pada pasien, dan sebagainya. Kondisi ini, mendasari pengembangan sistem antrian pelayanan rawat jalan berbasis android. Tujuannya Merancang sistem informasi pelayanan rawat jalan berbasis android dengan menggunakan metode prototype (studi kasus : Klinik Husada Farma-Tambun Selatan) yaitu agar dapat meningkatkan kinerja serta pengolahan data menjadi lebih effektif dan effisien. Metodologi pengembangan sistem yang penulis gunakan adalah metodologi prototype. Hasil dari pengembangan sistem adalah sistem dapat membantu Klinik Husada Farma untuk mengelola proses pendaftaran dan antrian rawat jalan, pendataan jadwal praktek dokter, rekam medis pasien, pemberian obat pada pasien, dan sebagainya.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Sistem Informasi, Pelayanan, Rawat Jalan, Prototype, Android.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Eni Astuti
Date Deposited: 26 May 2020 04:35
Last Modified: 26 May 2020 04:35
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2315

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year