Ahcmad, Fauzan (2022) Ahcmad Fauzan Mekanisme dan Analisa F.A.D pada Compressered Air System Elgi Type EG Series EG 200 – 250 KW DI PT. AGYA MAKMUR. Jurnal Ilmiah Flash, 8 (2). pp. 72-76. ISSN 2477-2798
Text
Jurnal MEKANISMEDANANALISA F.A.D.pdf Download (679kB) |
Abstract
Kompresor adalah salah satu alat bantu yang dapat menggerakan mesin-mesin industri dengan sistem pneumatic dimana kompresor konsep kerja nya merubah energi listrik menjadi energi gerak. Tujuan penulisan adalah memahami mekanisme dari Compressed Air System, memahami mulai dari mekanisme, spesifikasi pada sistem kompresor mulai dari kompresor, particular filter, air receiver, air dryer dan fine filter. Menganalisa perhitungan volume yang dibutuhkan pada industri. Selanjut nya mencari data tentang sistem kompresor di PT. Agya makmur mengenai materi sistem kompresor beserta alat-alat lain nya pada sistem kompresor tersebut, yaitu kompresor, air receiver tank, particular filter, air dryer, dan fine filter. Selanjutnya menjelaskan sistem kompresor, seperti kompresor tipe screw memiliki beberapa komponen seperti air intake, intake valve, air and screw, oil sparator, air and oil cooler, dan oil filter komponen tersebut memiliki spesifikasi masing-masing dan mempunyai kegunaan nya masing-masing. Lalu melakukan penelitian mengenai menganalisa perhitungan volume yang dibutuhkan yang sesuai kebutuhan dan paling efisien digunakan dengan menggunakan rumus FAD. Dimana hasil yang di dapat pada perhitungan FAD untuk menentukan kompresor yang efisien
Item Type: | Article |
---|---|
Subjects: | Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Industri |
Depositing User: | Ahcmad Fauzan |
Date Deposited: | 18 Sep 2023 01:27 |
Last Modified: | 18 Sep 2023 01:27 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/23429 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year