Muadah, Siti (2019) Analisis Persepsi Mahasiswa Akuntansi Dalam Memilih Profesi Sebagai Auditor (Pada Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, STIE Pertiwi, STIE Mulia Pratama dan STMIK Bani Saleh). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Text (Cover-Daftar Isi)
201510315054_Siti Muadah_Cover-Daftar Isi.pdf Download (2MB) |
|
Text (BAB I)
201510315054_Siti Muadah_BAB I.pdf Download (890kB) |
|
Text (BAB II, III, IV)
201510315054_Siti Muadah_BAB II, III, IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text (BAB V)
201510315054_Siti Muadah_BAB V.pdf Download (776kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
201510315054_Siti Muadah_Daftar Pustaka.pdf Download (786kB) |
|
Text (Lampiran)
201510315054_Siti Muadah_Lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengatahui persepsi mahasiswa akuntansi mengenai profesi auditor. Persepsi mahasiswa dalam penelitian ini diukur dengan variabel penghargaan finansial, pelatihan profesional, pengakuan profesional, nilai-nilai sosial, lingkungan kerja, petimbangan pasar kerja dan persepsi mahasiswa akuntansi. Pengumpulan data dilakukan melalui penyebaran kuesioner kepada mahasiswa akuntansi semester VI dan VIII pada Universitas Bhayangkara Jakarta Raya, STIE Pertiwi, STIE Mulia Pratama dan STMIK Bani Saleh. Sampel yang digunakan sebangak 117 responden. Analisis data penelitian ini menggunakan hipotesis uji t dengan bantuan SPSS versi 16.0. Hasil analisis menunjukkan ada pengaruh yang signifikan pada persepsi mahasiswa akuntansi dalam memilih profesi sebagai auditor ditinjau dari faktor penghargaan finansial, pelatihan profesional, nilai-nilai sosial, lingkungan kerja. Sedangkan ditinjau dari pengakuan profesional dan pertimbangan pasar kerja tidak ada pengaruh yang signifikan terhadap persepsi mahasiswa akuntansi dalam memilih profesi sebagai auditor. Kata kunci : Penghargaan finansial, pelatihan profesional,pengakuan profesional, nilai-nilai sosial, lingkungan kerja, pertimbangan pasar kerja.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Penghargaan Finansial, Pelatihan Profesional, Pengakuan Profesional, Nilai-Nilai Sosial, Lingkungan Kerja, Pertimbangan Pasar Kerja |
Subjects: | Ilmu Sosial > Ekonomi > Akuntansi Ilmu Sosial > Ekonomi > Akuntansi > Audit |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Ludfia |
Date Deposited: | 26 May 2020 04:46 |
Last Modified: | 26 May 2020 04:46 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2344 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year