Erlangga, Gusna Umar (2021) Usulan Pengendalian Persediaan Baju Polos di PT. XYZ Menggunakan Metode Distribution Resource Planning (DRP). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Text
201610215034_Gusna Umar Erlangga_Cover - Daftar Isi.pdf Download (4MB) |
|
Text
201610215034_Gusna Umar Erlangga_ABB I.pdf Download (661kB) |
|
Text
201610215034_Gusna Umar Erlangga_BAB II, III, IV.pdf Restricted to Registered users only Download (1MB) |
|
Text
201610215034_Gusna Umar Erlangga_BAB V.pdf Download (88kB) |
|
Text
201610215034_Gusna Umar Erlangga_Daftar Pustaka.pdf Download (314kB) |
|
Text
201610215034_Gusna Umar Erlangga_lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
Abstract
PT. XYZ adalah perusahaan yang memasarkan produknya ke Ibukota Jakarta dan Jawa Barat, produk yang dipasarkan adalah produk garmen. Perusahaan ini menyediakan kebutuhan pakaian jadi untuk para pebisnis seperti sablon manual dan Heat Transfer (polyflex) serta penggunaan langsung baik pribadi maupun komunitas. Pada PT.XYZ terjadi biaya persediaan yang tinggi di tahun 2019 pada distributor pusat sebesar Rp. 291.781.601 dengan harapan terjadinya penurunan biaya persediaan sebesar 30% sehingga biaya persediaan pada distributor pusat menjadi Rp. 204.247.121. Untuk itu dilakukannya penelitian agar dapat mengetahui usulan mengenai metode pengendalian persediaan yang sebaiknya diterapkan, jumlah pemesanan distribusi dan mengetahui penghematan biaya persediaan. Metode DRP berfungsi untuk menentukan jumlah kebutuhan dan mengisi kembali persediaan dan gudang cabang. Awalnya, konsep DRP digunakan untuk memungkinkan integrasi di sektor distribusi. Sehingga tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui keberhasilan metode pengendalian persediaanyang telah diterapkan, memberikan saran mengenai metode pengendalian persediaan yang harus diterapkan, dan menjelaskan kelebihan atau keuntungan yang diperoleh jika menerapkan pengendalian yang telah di usulkan. Dari hasil penelitian dengan menggunakan DRP frekuensi pemesanan distribusi yang awalnya 252 kali per tahun menjadi 132 kali pemesanan per tahun. Sehingga penghematan yang didapat sebesar Rp. 106.404.034, - atau 36.47%.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Industri |
Depositing User: | Admin Repositori |
Date Deposited: | 26 Sep 2023 03:05 |
Last Modified: | 26 Sep 2023 03:05 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/23751 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year