Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Purwanti, Kusuma Hati Dwi (2023) Dampak Kebijakan Kenaikan Tarif PPN terhadap Kepatuhan Pajak (Studi Pada Pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah di Bekasi). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201910315123_Kusuma Hati Dwi Purwanti_Cover -Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
201910315123_Kusuma Hati Dwi Purwanti_BAB I.pdf

Download (344kB)
[img] Text
201910315123_Kusuma Hati Dwi Purwanti_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
201910315123_Kusuma Hati Dwi Purwanti_BAB V.pdf

Download (98kB)
[img] Text
201910315123_Kusuma Hati Dwi Purwanti_Daftar Pustaka.pdf

Download (329kB)
[img] Text
201910315123_Kusuma Hati Dwi Purwanti_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (4MB)

Abstract

Penelitian ini memiliki tujuan untuk mengetahui dampak harga jual dan tingkat penjualan dalam kebijakan kenaikan tarif PPN terhadap kepatuhan pajak di Bekasi yang dilakukan pada pelaku usaha mikro kecil dan menengah. Metode yang digunakan adalah kuantitatif. Populasi sebanyak 6.048 orang yang merupakan pelaku UMKM yang bertempat tinggal di Bekasi dengan jumlah, dan teknik pengumpulan data dengan metode angket (kuesioner). Pengujian hipotesis dilakukan dengan menggunakan spss versi 26. Hasil penelitian secara parsial menunjukkan bahwa harga jual berpengaruh secara positif terhadap kepatuhan pajak di Bekasi, sedangkan tingkat penjualan tidak berpengaruh secara positif dan secara simultan kedua variabel tersebut berpengaruh secara positif terhadap kepatuhan pajak. Pada uji koefisien determinasi variabel independen terhadap variabel dependen memiliki pengaruh sebesar 0,612 atau 61,2%, sedangkan 38,8% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diteliti.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Ilmu Sosial > Ekonomi > Akuntansi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 25 Oct 2023 06:41
Last Modified: 25 Oct 2023 06:41
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/23983

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year