Hasim, Fanny Khamillah (2023) Pengaruh Kondisi Keuangan Perusahaan, Ukuran Perusahaan, dan Audit Client Tenure Terhadap Opini Audit Going Concern (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Keuangan yang Tercatat di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2021). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Text
201910315130_Fanny Khamillah Hasim_Cover-Daftar Isi.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text
201910315130_Fanny Khamillah Hasim_BAB I.pdf - Published Version Download (924kB) |
|
Text
201910315130_Fanny Khamillah Hasim_BAB II, III, IV.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
201910315130_Fanny Khamillah Hasim_BAB V.pdf - Published Version Download (784kB) |
|
Text
201910315130_Fanny Khamillah Hasim_Daftar Pustaka.pdf - Published Version Download (798kB) |
|
Text
201910315130_Fanny Khamillah Hasim_Lampiran.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (5MB) | Request a copy |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh kondisi keuangan perusahaan, ukuran perusahaan, dan audit client tenure terhadap opini audit going concern. Penelitian ini dilakukan dengan mengumpulkan data laporan tahunan yang diakses dari situs Bursa Efek Indonesia, dengan sampel perusahaan sebanyak 45 perusahaan dan total observasi sebanyak 135 observasi. Metode analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode analisis statistik dengan eviews versi 10. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa kondisi keuangan perusahan dan audit client tenure secara signifikan berpengaruh positif terhadap opini audit going concern. Sedangkan ukuran perusahaan tidak berpengaruh signifikan terhadap opini audit going concern.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing: Dr. Tutty Nuryati, S.E., M.Ak. |
Subjects: | Ilmu Sosial > Ekonomi > Akuntansi |
Divisions: | Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi |
Depositing User: | Mr. Arif Syamsudin |
Date Deposited: | 30 Oct 2023 02:43 |
Last Modified: | 30 Oct 2023 02:43 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/24048 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year