Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Vernando, Johan (2023) Analisis Sikap Kerja Manual Material Handling untuk Mencegah Musculoskeletal Disorders dengan Pendekatan Ilmu Ergonomi (Studi Kasus PT. XYZ). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201610215050_Johan Vernando_Cover-Daftar Isi.pdf - Published Version

Download (3MB)
[img] Text
201610215050_Johan Vernando_BAB I.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201610215050_Johan Vernando_BAB II, III, IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (3MB) | Request a copy
[img] Text
201610215050_Johan Vernando_BAB V.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201610215050_Johan Vernando_Daftar Pustaka.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
201610215050_Johan Vernando_Lampiran.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (6MB) | Request a copy

Abstract

PT XYZ, merupakan perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur kosmetik berdiri pada tahun 1977, yang dalam kegiatan sehari-hari menggunakan manual material handling dimana di dalam aktivitas mengangkat kardus rexona masih banyak ditemukan gerakan yang tidak, sehingga bisa menyebabkan banyak kerugian berupa cedera fisik ringan ataupun sakit yang berkepanjangan. Terdapat identifikasi masalah pada perusahaan tersebut yaitu, adanya potensi sikap kerja tidak ergonomis dan adanya keluhan pada pekerja bagian ketika melakukan aktivitas pengangkatan cap. Adanya lifting index untuk pekerjaan pengangkatan cap melebihi beban pengangkatan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Apriyani, S.T., M.T., Andi Turseno, S.T., M.T.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 22 Jan 2024 08:21
Last Modified: 28 Aug 2024 09:47
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/26058

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year