Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Simamora, Eric Sandrio (2019) Usulan Penerapan 5S Untuk Memperbaiki Waktu Proses Pengambilan Kabel Pada Gudang CV. Sato Alam Sukses. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201410215129_Eric Sandrio Simamora_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
201410215129_Eric Sandrio Simamora_BAB I.pdf

Download (414kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201410215129_Eric Sandrio Simamora_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
201410215129_Eric Sandrio Simamora_BAB V.pdf

Download (179kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201410215129_Eric Sandrio Simamora_Daftar Pustaka.pdf

Download (273kB)
[img] Text (Lampiran)
201410215129_Eric Sandrio Simamora_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

CV. Sato Alam Sukses merupakan yang bergerak dibidang komponen pembuatan kabel, namun permasalahan yang berkaitan di gudang kabel yaitu tidak tertata rapih penataannya dan ditemukan pemborosan waktu pengambilan kabel. Oleh karena itu tujuan penelitian ini adalah untuk menentukan memperbaiki kondisi gudang dan upaya perbaikan untuk menurunkan waktu proses pengambilan kabel dan belum adanya prosedur penyimpanan barang, serta belum berjalannya konsep 5S di gudang. Penelitian ini menggunakan konsep 5S yaitu Seiri, Seiton, Seiso, Seiketsu, Shitsuke dan analisa 5W+1H. Hasil dari temuan penelitian adalah penyediaan tempat lokasi kabel dari awalnya 1 tempat lokasi menjadi 25 tempat lokasi kabel, yang mana pada sebelumnya masih banyak barang-barang yang tidak sesuai dengan peruntukannya dan jenis cable tersebut yang satu sama lainnya membuat proses pencarian yang terlalu lama, oleh karena itu diperlukannya metode seiton (rapih) pada penataan gudang cable dan manfaat terhadap produktivitas perusahaan adalah dari hasil pengukuran waktu pengambilan cable di gudang sebelum dilakukannya penerapan (204,72 menit) dan sesudah penerapan (52,59 menit). Maka jika dihitung manfaat secara financial lost penjualan sebelum perbaikan Rp. 6.710.700 dikurang lost setelah perbaikan Rp. 112.200 maka hasilnya Rp. 6.598.500. Kata Kunci : 5S, Efisiensi Waktu dan Biaya Kerja, Produktivitas Kerja

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: 5S, Efisiensi Waktu dan Biaya Kerja, Produktivitas Kerja
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Doni Alfianthoro
Date Deposited: 11 Jun 2020 08:21
Last Modified: 11 Jun 2020 08:21
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2765

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year