Setiawan, Wawan (2017) Pengendalian Kualitas Mie Instan dengan Menggunakan Management Quality Control Circle (QCC) di PT ABC. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Text
201210215165_Wawan Setiawan_Skripsi Lengkap.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (54MB) | Request a copy |
Abstract
PT ABC adalah perusahaan yang memproduksi makanan siap saji berbentuk mie instan yang senantiasa menjaga dan meningkatkan kualitas sesuai kebutuhan konsumen. Dalam tiga bulan terakhir terlihat produk reject melebihi standar yang diizinkan. Untuk itu perlu dilakukan pengendalian kualitas terhadap produk di PT ABC. Tujuan dari penelitian ini adalab 1. Mencari jenis reject yang menjadi prioritas utama perbaikan. 2. Mencari akar masalah dari jenis reject yang menjadi prioritas utama perbaikan tersebut. 3. Memberi solusi untuk menghilangkan atau mengurangi reject yang menjadi prioritas utama perbaikan dengan manajemen QCC yaitu P-D-C-A delapan langkah dan alat bantu seven tools.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing: Helena Sitorus, S.T., M.T., Andi Turseno, S.T., M.T. |
Subjects: | Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Industri |
Depositing User: | Mr. Arif Syamsudin |
Date Deposited: | 14 Mar 2024 01:40 |
Last Modified: | 14 Mar 2024 01:40 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/27931 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year