Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Putra, Erlangga Triantara (2011) Analisis dan Perancangan Sistem Reservasi Tiket Bioskop Berbasis Web. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201010227004_Erlangga Triantara Putra_Skripsi Lengkap.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (111MB) | Request a copy

Abstract

Analisis sistem ini dibuat dalam UML (Unified Modelling Language) dan ERD. Hasil analisis sistem yang berjalan pada Surabaya 21 masih menggunakan sistem manual yaitu pelanggan harus datang ke bioskop untuk mendapatkan tiket dan informasi. Sistem dibuat menggunakan XAMPP sebagai web server, MySQL sebagai database, dan Adobe Dreamweaver CS5 digunakan untuk mendesain sebuah web site sekaligus sebagai PHP bahasa pemrograman yang berjalan di dalam sebuah web server dan berfungsi sebagai pengolah data pada sebuah server. Selain menyediakan informasi tentang film-film yang sedang dan akan ditayangkan, sistem ini menyediakan informasi berupa laporan daftar lunas pesanan dan tiket terpesan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Dra. Pertumpun Gurusinga, M.M., Sri Rejeki, S.Kom., M.M.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Informatika
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 25 Mar 2024 04:42
Last Modified: 25 Mar 2024 04:42
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/28061

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year