Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Khoshy, Nafidz Mumtazul (2019) Sistem Pengolahan Rapor dengan Algoritma SHA-512 untuk Mengenkripsi Data Password User (Studi kasus: SMP Mogallana Bekasi). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201510225262_Nafidz Mumtazul Khoshy_Cover_Daftar Isi.pdf

Download (2MB)
[img] Text (BAB I)
201510225262_Nafidz Mumtazul Khoshy_BAB I.pdf

Download (651kB)
[img] Text (BAB II,III,IV)
201510225262_Nafidz Mumtazul Khoshy_BAB II,III,IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (5MB)
[img] Text (BAB V)
201510225262_Nafidz Mumtazul Khoshy_BAB V.pdf

Download (485kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201510225262_Nafidz Mumtazul Khoshy_Daftar Pustaka.pdf

Download (489kB)
[img] Text (Lampiran)
201510225262_Nafidz Mumtazul Khoshy_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Hambatan yang dimiliki oleh para guru dalam pengisian nilai rapor siswa adalah tidak terintegrasinya data nilai akhir rapor dan data nilai siswa yang rangkap di karenakan tidak adanya penyimpanan data secara langsung pada bagian operator, selain itu ancaman mengenai data rapor yang dapat di akses oleh siapa pun menjadi faktor yang juga memiliki pengaruh bagi keamanan data di SMP Mogallana Bekasi. Pada kasus ini diperlukan sistem yang aman dan memiliki penyimpanan data berupa database agar menghidari terjadinya data hilang dan rangkap. Tujuan dari penelitian ini adalah memaksimalkan teknologi yang dimiliki oleh SMP Mogallana Bekasi dengan merancangan suatu sistem pengolahan nilai rapor siswa. Metode perancangan sistem yang digunakan menggunakan metode waterfall yaitu, analisa, desain, mengkodekan sistem, menguji sistem, evaluasi sistem, dan menggunakan sistem. Hasil yang dicapai dari penelitian ini berupa sistem pengolahan nilai rapor dengan algoritma SHA-512 untuk mengenkripsi data password user sehingga menjamin keamanan dalam pemanfaatan sistem dan dapat memudahkan, mempercepat, meningkatkan kinerja guru dan operator dalam melakukan proses penginputan rapor.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Algoritma SHA-512, Sistem Pengolahan Rapor
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Komputer > Sistem Operasi
Teknologi dan Ilmu Terapan > Komputer > Pemrograman untuk Bahasa Pemrograman Tertentu
Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknologi Informasi
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Informatika
Depositing User: Taufik Tri Muladi
Date Deposited: 17 Jun 2020 01:33
Last Modified: 28 Aug 2024 01:17
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2906

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year