Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Luxyto, Madya Wahyu (2009) Delik Pencemaran Nama Baik Dalam Perspektif Kebebasan Pers Menurut Undang-undang Nomor 40 Tahun 1999 Tentang Pers. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
2005115344_Madya Wahyu Luxyto_Skripsi Lengkap_2009.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (43MB) | Request a copy

Abstract

Telah lama kebebasan pers diperjuangkan oleh masyarakat pers dan setelah sekian lama maka kebebasan pers diperoleh di era reformasi melalui UU Pers tersebut. Namun setelah mendapat kebebasan itu, pers yang sebelumnya menjadi sahabat masyarakat ternyata tidak semua masyarakat menjadi sahabat pers. Kasus-kasus bermunculan ke permukaan yang menyeret pers ke pengadilan dengan tuduhan pencemaran nama baik yang membuat kasus pers menjadi tontonan yang menarik.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Herybertus S., S.H., M.H., M.M., Dra. Siti Ropiah, S.H., M.H.
Uncontrolled Keywords: Pembimbing: Herybertus S., S.H., M.H., M.M., Dra. Siti Ropiah, S.H., M.H.
Subjects: Ilmu Sosial > Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 04 Jun 2024 00:45
Last Modified: 04 Jun 2024 00:45
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/29264

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year