Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Ola, Selestinus A. (2009) Analisis Terhadap Sistem Outsourcing Berdasarkan Undang-Undang RI Nomor 13 Tahun 2003 Tentang Ketenagakerjaan (Di Perusahaan X). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
2005115431_Selestinus Angela Ola_Skripsi Lengkap_2009.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (37MB) | Request a copy

Abstract

Perusahaan principal merupakan pihak yang mempunyai peranan yang sangat menentukan untuk tercipta atau tidak terciptanya suatu kegiatan outsourcing dan berisiko menanggung akibat hukum terhadap penerapan kegiatan outsourcing yang menyimpang dari peraturan perundang-undangan yang berlaku. Oleh karena itu, diharapkan agar perusahaan principal dalam menerapkan kegiatan outsourcing harus benar-benar memenuhi ketentuan tentang pelaksanaan kegiatan ousourcing sesuai dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Dr. Drs. A.A. Oka Dhermawan, S.H., M.Hum., M.Si., Indra Lubis, S.H., M.M.
Subjects: Ilmu Sosial > Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 07 Jun 2024 06:37
Last Modified: 07 Jun 2024 06:37
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/29306

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year