Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Marhaendro, Baning (2011) Kenakalan Remaja yang Terlibat Narkoba di Jakarta Barat dan Sekitarnya (Putusan No. SPP/569/2007/Nkb Res-JB). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
200710115352_Baning Marhaendro_Skripsi Lengkap_2011.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (73MB) | Request a copy

Abstract

Pembahasan permasalahan yang penulis ajukan dalam penelitian ini adalah penelitian hukum dengan metode yuridis normatif yaitu menganalisis hukum atau tindakan nyata berupa proses kegiatan penerapan hukum positif tertulis pada masyarakat dan penegak hukum, karena hukum perilaku dapat diketahui wujudnya melalui tindakan nyata penegak hukum Penelitian ini mempergunakan jenis data sekunder yang diambil dari sudut pustaka yakni dengan mempelajari ilmu pengetahuan hukum serta berbagai peraturan hukum yang erat kaitannya dengan penegakan hukum pidana.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Ir. H.M. Hanafi Darwis, S.H., M.M., Al Fitra, S.H., M.M.
Subjects: Ilmu Sosial > Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 29 Jun 2024 09:07
Last Modified: 29 Jun 2024 09:07
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/29786

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year