Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Iim, Hilmiah (2016) Konsep Diri Pengajar Lajang Di Taman Kanak-kanak (Studi Fenomenologi Pengajar Lajang Di TK.Attaqwa). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img]
Preview
Text (Cover - Daftar Isi)
201210415070_Iim Hilmiah_Cover - Daftar lampiran.pdf

Download (586kB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
201210415070_Iim Hilmiah_BAB I.pdf

Download (1MB) | Preview
[img] Text (BAB II, III, IV)
201210415070_Iim Hilmiah_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (765kB)
[img]
Preview
Text (BAB V)
201210415070_Iim Hilmiah_BAB V.pdf

Download (348kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
201210415070_Iim Hilmiah_Daftar Pustaka.pdf

Download (347kB) | Preview
[img] Text (Lampiran)
201210415070_Iim Hilmiah_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini dilatar belakangi oleh fenomena pengajar lajang di Taman Kanak-kanak yang masih muda dan belum menikah bahkan belum memiliki anak. Pengajar lajang tersebut menghadapi anak-anak usia dini yang tidak hanya membutuhkan materi pembelajaran namun mereka membutuhkan kasih sayang dan perhatian seperti seorang ibu ketika mereka berada di sekolah. Maka dari itu dibutuhkan konsep diri seorang pengajar lajang yang mengajar di Taman Kanak-kanak. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana konsep diri pengajar lajang di Taman Kanak-kanak sesuai metode fenomenologi. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan fenomenologi, yaitu dengan cara observasi dan wawancara mendalam kepada key informan dan informan dalam penelitian ini. Dari hasil penelitian dan observasi serta wawancara mendalam kepada Key Informan dan Informan dapat disimpulkan bahwa, konsep diri yang ada pada pengajar lajang di TK.Attaqwa adalah konsep diri positif sesuai dengan teori yang menjadi acuan dalam penelitian ini yaitu konsep diri positif William. D. Brooks. Yang menyatakan bahwa ketika seorang pengajar memiliki konsep diri positif maka proses komunikasi dan tujuan pembelajaran di sekolah akan tercapai. Kata Kunci : Konsep Diri, Komunikasi Antarpersonal, Psikologi Komunikasi

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing I : DR. Silvia Nurlaila, S.E, S.Pd, M.M Pembimbing II : Tabrani Sjafrizal, S.Sos, M.I.Kom
Subjects: Ilmu Sosial > Komunikasi
Divisions: Fakultas Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Rifal Mahalli
Date Deposited: 31 Aug 2017 02:49
Last Modified: 31 Aug 2017 02:49
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/515

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year