Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Unun, Fitriyani (2016) Komunikasi Persuasif Penyiar Pada Radio Anak Muda Jakarta (Studi Kualitatif Deskriptif di Trax FM Jakarta). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img]
Preview
Text (Cover - Isi)
201210415084_Unun Fitriyani_Cover - Daftar Lampiran.pdf

Download (33MB) | Preview
[img]
Preview
Text (BAB I)
201210415084_Unun Fitriyani_BAB I.pdf

Download (983kB) | Preview
[img] Text (BAB II, III, IV)
201210415084_Unun Fitriyani_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (938kB)
[img]
Preview
Text (BAB V)
201210415084_Unun Fitriyani_BAB V.pdf

Download (526kB) | Preview
[img]
Preview
Text (Daftar Pustaka)
201210415084_Unun Fitriyani_Daftar Pustaka.pdf

Download (350kB) | Preview
[img] Text (Lampiran)
201210415084_Unun Fitriyani_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Radio Trax FM Jakarta memiliki segmentasi pendengar di usia pendengar muda 18-25 tahun, namun pada kenyataannya dalam salah satu program Morning Zone, ada sebuah games yang diperuntukan untuk ibu-ibu rumah tangga games tersebut adalah Ummi Fighting Club (UFC) di mana dengan adanya games ini menandakan bahwa ada segmentasi lain di luar segmentasi radio yang seharusnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui komunikasi persuasif penyiar radio pada radio anak muda Trax FM Jakarta melalui proses komunikasi dan teknik komunikasi persuasif penyiar. Metode yang digunakan adalah kualitatif dengan pendekatan deskriptif kualitatif. Teknik pengumpulan data meliputi wawancara, observasi dan dokumentasi. Teknik analisa data yang digunakan adalah reduksi data, display data, dan menarik kesimpulan melalui triangulasi. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa proses komunikasi penyiar diawali pemilihan program yang berbeda dengan program radio lain, yaitu Kuis Berentet dan Cerita Apelah. Waktu penayangan di jam prime time 6-10 pagi dan menghasilkan audience yang beragam dari sisi segmentasi usia terutama pada pendengar driving time, sehingga penyampaian pesan dilakukan secara singkat, ringan, dan cepat. Teknik persuasif yang digunakan adalah appeal to humor, teknik ganjaran, teknik integrasi, dan teknik taatan. Komunikasi persuasif dengan menggunakan teknik persuasif dan sesuai dengan kredibiltas komunikator yang identik dengan humoris, mampu menarik segmentasi pendengar diluar dari pada yang seharusnya. Kata kunci: Radio, Penyiar Radio, Games, Teknik Persuasif, Kredibilitas Sumber.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing I : Aan Widodo, S.I.Kom, M.I.Kom
Subjects: Ilmu Sosial > Komunikasi
Divisions: Fakultas Komunikasi > Ilmu Komunikasi
Depositing User: Rifal Mahalli
Date Deposited: 31 Aug 2017 02:52
Last Modified: 31 Aug 2017 02:52
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/533

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year