Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Amalia, Putri Nur (2018) Pengaruh Harga,Lokasi, dan Promosi Penjualan Terhadap Kepuasan Pelanggan di Restoran Bandar Djakarta Bekasi. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201410325049_Nova Dwi Purnama_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (3MB)
[img] Text (BAB I)
201410325049_Nova Dwi Purnama_Bab I.pdf

Download (943kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201410325049_Nova Dwi Purnama_Bab II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (2MB)
[img] Text (BAB V)
201410325049_Nova Dwi Purnama_Bab V.pdf

Download (781kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201410325049_Nova Dwi Purnama_Daftar Pustaka.pdf

Download (709kB)
[img] Text (Lampiran)
201410325049_Nova Dwi Purnama_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (8MB)

Abstract

Persaingan yang ketat dalam merebutkan para pelanggan memberikan motivasi bagi para pengusaha untuk tetap disiplin dalam menjalankan bisnis khususnya di bidang kuliner seperti bandar djakarta. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh harga, lokasi dan promosi penjualan terhadap kepuasan pelanggan. Jumlah sampel yang ditetapkan sebanyak 91 responden dengan menggunakan metode slovin. Metode analisi data yang digunakan meliputi uji kualitas data, uji asumsi klasik, uji regresi linier berganda, uji hipotesis dan uji koesfisien. Berdasarkan uji kualitas, indikator-indikator bersifat valid dan reliabel. Pada uji asumsi klasik, tidak ada gejala multikolonieritas, tidak terjadi heterokedastisitas, dan data berdistribusi normal. Koefisien determinasi menunjukan angka sebesar 0,258 yang artinya variabel kepuasan pelanggan dipengaruhi oleh variabel harga, lokasi, dan promosi penjualan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan pelanggan di bandar djakarta Bekasi abik secara parsial maupun secara simultan. Kata kunci: Harga, Lokasi, Promosi penjualan, dan Kepuasan Pelanggan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Harga, Lokasi, Promosi penjualan, dan Kepuasan Pelanggan
Subjects: Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Mahasiswa Magang
Date Deposited: 15 Sep 2020 01:33
Last Modified: 15 Sep 2020 01:33
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/5620

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year