Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Bohlen Purba, Charles (2015) Analisis Opini dan status Tindak lanjut Rekomendasi BPK atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Di Kalimantan Barat, Kalimantan Tengah, dan Kalimantan Timur. Jurnal Karya Ilmiah, 15 (2). ISSN 1410-9794

[img]
Preview
Text
Purba-Analisis Opini dan Status Tindak Lanjut Rekomendasi BPK-repo .pdf

Download (509kB) | Preview

Abstract

: Tujuan penelitian ini adalah menganalisis perkembangan opini LKPD, memetakan hasil penilaian opini LKPD, dan menganalisis status tindak lanjut rekomendasi hasil pemeriksaan BPK. Metode penelitian terdiri dari bivariate correlation, pemetaan markers radar, dan analisis histogram. Opini LKPD mengalami perkembangan positif dan signifikan di Kalimantan Barat dari tahun 2007 ke tahun 2008 dan tahun 2009 , di Kalimantan Tengah dari tahun 2007 ke tahun 2008 , tahun 2010 , dan tahun 2011 , dan di Kalimantan Timur dari tahun 2007 ke tahun 2008 , tahun 2010 , dan tahun 2011 . Peta opini LKPD di Kalimantan Barat berubah dari bentuk zig-zag sempit pada tahun 2007 – 2009 menjadi melebar stabil pada tahun 2011 (13 dari 15 entitas yang berada pada lingkaran ketiga peta), sedangkan peta opini LKPD di Kalimantan Tengah dan Kalimantan Timur tetap zig-zag hingga tahun 2011. Hasil pemeriksaan BPK yang telah ditindaklanjuti dengan status sesuai rekomendasi di Kalimantan Barat sekitar 3.007 kasus dengan nilai Rp 68,336 milyar , di Kalimantan Tengah sekitar 3.800 kasus dengan nilai Rp126,569 milyar , dan di Kalimantan Timur sekitar 2.350 kasus dengan nilai Rp202,01 milyar dan USD1,262.72 ribu. Conclusion in West Kalimantan, Central Kalimantan, East Kalimantan The Opinion on LKPD have Developed in a Positive.

Item Type: Article
Subjects: Ilmu Sosial > Ekonomi
Divisions: Jurnal Karya Ilmiah
Depositing User: Rakhmat Purnomo Purnomo
Date Deposited: 23 May 2018 04:32
Last Modified: 29 Aug 2018 01:54
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/729

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year