Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Dhimas, Bagus Sadewo (2019) Saksi Verbalisan Dalam Pemidanaan Pemakai dan Pengedar Dalam Tindak Pidana Narkotika (Studi Kasus Putusan Nomor 172K/Pidsus/2016). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201410115062_Dhimas Bagus Sadewo_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
201410115062_Dhimas Bagus Sadewo_BAB I.pdf

Download (946kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201410115062_Dhimas Bagus Sadewo_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
201410115062_Dhimas Bagus Sadewo_BAB V.pdf

Download (330kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201410115062_Dhimas Bagus Sadewo_Daftar Pustaka.pdf

Download (337kB)
[img] Text (Lampiran)
201410115062_Dhimas Bagus Sadewo_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui alasan penggunaan saksi verbalisan dalam proses pembuktian putusan pidana, pernanan keterangan saksi verbalisan dalam proses pengadilan serta untuk mengetahui kekuatan pembuktian keterangan saksi verbalisan dalam pembuktian perkara Nomor :172 K/Pid.Sus/2016. Metode Penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah Yuridis Normatif dengan spesifikasi penelitian deskriptif analisis, sumber data yang digunakan berupa bahan hokum primer, bahan hukum sekunder, dan bahan hukum tersier. Berdasarkan penelitian yang dilakukan, diperoleh antara lain : (1) Penggunaan Saksi Verbalisan dalam proses pembuktian perkara pidana diperlukan apabila dalam pemeriksaan sidang pengadilan saksi dan atau terdakwa memungkiri keterangan yang ada di berita acara penyidikan. (2) Kekuatan pembuktian Saksi Verbalisan dalam membantah sangkalan saksi dalam persidangan adalah bersifat bebas, tidak mengikat dan tidak menentukan bagi hakim, hakim tidak terikat pada nilai kekuatan yang terdapat pada keterangan saksi verbalisan ini. (3) Hakim dalam memutus kasus yang berkaitan dengan peredaran gelap Narkotika haruslah dilihat apakah perbuatan tersebut adalah dalam rangka peredaran gelap Narkotika (sebagai pengedar, bandar, maupun perantara) atau apakah seseorang tersebut hanyalah sebagai penyalahguna. Kata Kunci : Saksi, Verbalisan, Narkotika

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing I: Drs. Octo Iskandar, SH., MH, Pembimbing II: Ndaru Satrio, SH., MH
Subjects: Ilmu Sosial > Hukum
Ilmu Sosial > Hukum > Hukum Pidana
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Raden Ola Triana
Date Deposited: 19 May 2020 01:31
Last Modified: 19 May 2020 01:31
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2013

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year