Farkhanamin, Farkhanamin (2020) Perancangan Sistem Electronic Voting Untuk Pemilihan Ketua Pimpinan Unit Kerja Serikat Pekerja Kimia Energi Dan Pertambangan Serikat Pekerja Seluruh Indonesia PT Prakarsa Alam Segar. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Text
201410225036_Farkhanamin_Cover_Daftar Isi.pdf Download (2MB) |
|
Text
201410225036_Farkhanamin_BAB I.pdf Download (389kB) |
|
Text
201410225036_Farkhanamin_BAB II, III, IV.pdf Restricted to Registered users only Download (3MB) |
|
Text
201410225036_Farkhanamin_BAB V.pdf Download (381kB) |
|
Text
201410225036_Farkhanamin_Daftar Pustaka.pdf Download (216kB) |
|
Text
201410225036_Farkhanamin_lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (2MB) |
Abstract
Perancangan Sistem Electronic Voting Untuk Pemilihan Ketua Pimpinan Unit Kerja Serikat Pekerja Kimia Energi Dan Pertambangan Serikat Pekerja Seluruh Indonesia PT Prakarsa Alam Segar. Electronic voting adalah suatu metode pemungutan suara dan penghitungan suara dalam suatu pemilihan dengan menggunakan perangkat elektronik, dengan tujuan yaitu menyelenggarakan pemungutan suara yang dapat menghemat biaya dan penghitungan suara yang cepat dengan sistem yang aman. (Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi, 2014) Dalam pemilihan ketua pimpinan unit kerja pemungutan suara masih dilakukan secara konvensional dengan cara mecoblos atau mencontreng kertas suara kemudian memasukan kertas suara kedalam kotak suara, setelah pemungutan suara selesai, kemudian dilakukan penghitungan surat suara. Banyaknya jumlah peserta yang ikut dalam pemungutan suara yaitu 3156 orang, dan metode penghitungannya dilakukan dengan cara manual yaitu membuka kembali kotak suara dan menghitung surat suara satu persatu sehingga menyebabkan lambatnya proses penghitungan suara, kurang akuratnya hasil penghitungan suara dan adanya surat suara yang sengaja dirobek oleh pemilih saat didalam bilik suara dan adanya pemilih yang memilih lebih dari satu calon ketua pimpinan unit kerja. Untuk itu sudah saatnya electronic voting sebagai metode baru diterapkan dalam sistem pemungutan suara didalam pemilihan ketua pimpinan unit kerja untuk membantu mengatasi kejenuhan karena harus menghitung ulang satu persatu surat suara untuk memperoleh hasil pemungutan suara, dengan menghemat waktu dan biaya
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Informatika |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Informatika |
Depositing User: | Admin Repositori |
Date Deposited: | 12 May 2023 03:28 |
Last Modified: | 12 May 2023 03:28 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/20867 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year