Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Jumantara, Aprin (2002) Analisis Kelayakan lnvestasi Pendirian Pabrik Pakan Ternak. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
APRIN JUMANTARA_9623004_Fakultas Teknik_2002.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (36MB)

Abstract

Dari hasil pengolahan data bahwa rencana pendirian industri pakan ternak di daerah Bangka, setelah melakukan analisis kelayakan terhadap aspek pasar dan pemasaran, aspek teknis, produksi, dan teknologis, aspek sumber daya manusia, aspek hukum, aspek sosial dan dampak lingkungan, pendirian pabrik ini sangat didukung oleh pemerintah daerah, masyarakat, dan peternak di daerah Bangka. Kemudian dilakukan evaluasi aspek keuangan dengan menggunakan metode average rate of return 102,25%, payback period 1 tahun 6 bulan, net present value Rp1.489.205.303,-, internal rate of return 43%, profitability index 2,41. Proyek layak untuk dilaksanakan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Ir. I. B. Ardana Putra, Ph.D., Ir. Zulfa Fitri, M.T.
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri > Pengendalian Kualitas
Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 18 Jul 2023 06:48
Last Modified: 18 Jul 2023 06:48
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/22091

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year