Fitriyah, Fitriyah (2016) Analisis Pengaruh Kualitas Layanan dan Kepuasan Pelanggan terhadap Loyalitas Pelanggan Pengguna Jasa Kepabeanan (Studi Kasus di PT Lancar Sukses Abadi Jakarta). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Text
201310217007_Fitriyah_Skripsi Lengkap.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (100MB) | Request a copy |
Abstract
Berdasarkan data Bea Cukai, Perusahaan Penyedia Jasa Kepabeanan (PP JK) yang sudah memiliki Nomor Pokok Perusahaan Penyedia Jasa Kepabeanan (NPPPJK) mencapai 2.358 perusahaan. PT Lancar Sukses Abadi merupakan salah satu perusahaan penyedia jasa kepabeanan yang terletak di salah satu kawasan perkantoran di Jakarta Utara. Posisi perusahaan sendiri berada di urutan nomor ke-4 terhadap pesaingnya yang berada di daerah Jakarta Utara. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kualitas layanan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Additional Information: | Pembimbing: Denny Siregar, S.T., M.Sc., Roberta Heni Anggit Tanisri, S.T., M.T. |
Subjects: | Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri |
Divisions: | Fakultas Teknik > Teknik Industri |
Depositing User: | Mr. Arif Syamsudin |
Date Deposited: | 14 Mar 2024 01:37 |
Last Modified: | 23 Aug 2024 03:12 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/27950 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year