Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

A.P., Robertus B. Herry (2007) Tinjauan Yuridis Tindak Pidana Pencemaran Lingkungan Hidup yang Dilakukan oleh CV Singkong Arto Mas di Kabupaten Malang (Studi Kasus Putusan Pengadilan Negeri Kepanjen No. 125/Pid.B/2003/PN.Kpj). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
2005117049_Robertus B. Herry AP_Skripsi Lengkap_2007.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (74MB) | Request a copy

Abstract

Untuk mempermudah mengikuti alur pikir skripsi ini, penulis membuat kerangka pemikiran. Sedangkan pendekatan yang digunakan adalah pendekatan normatif dengan metode Analisa deskriptif/eksplanatif melalui studi kasus. Penulis mengumpulkan informasi, penulis melakukan, wawancara dan telaah dokumen yang berupa Putusan Pengadilan Negeri Kabupaten Malang dan dokumen-dokumen lain yang berkaitan dengan pencemaran lingkungan hidup. Dalam skripsi ini penulis menyimpulkan bahwa dalam penerapan unsur-unsur pasal belum sesuai dengan keadaan dan kronologis kasus pencemaran lingkungan hidup yang dilakukan oleh CV Singkong Arto Mas di Bendungan Ir. Sutami Kabupaten Malang. Sedangkan kesimpulan penulis berkaitan dengan Putusan hakim yang menghukum terdakwa dengan pidana penjara selama 10 (sepuluh) bulan dan denda sebesar Rp5.000.000 (lima juta rupiah) dalam Putusannya No.125/Pid.B/2003/PN.Kpj tanggal 17 November 2003 menurut penulis hal tersebut tidak sesuai dengan peraturan perundang-undang yang berlaku yaitu Undang-Undang No. 23 Tahun 1997 Tentang Pengelolahan Lingkungan Hidup.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Drs. I.P. Silalahi, S.H., M.H., H. Imron Zaini, S.H.
Uncontrolled Keywords: Pembimbing: Drs. I.P. Silalahi, S.H., M.H., H. Imron Zaini, S.H.
Subjects: Ilmu Sosial > Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 06 May 2024 02:25
Last Modified: 06 May 2024 02:25
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/28894

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year