Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Sumarni, Sumarni (2017) Penyusunan dan Penyajian Laporan Keuangan Berbasis SAK ETAP (Studi Kasus Pada UMKM Ekspedisi CV.Dian Anugrah Sejahtera Agen JNE Setiadarma Tambun Bekasi) Periode Tahun 2016. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201310315154_Sumarni_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (2MB)
[img] Text (BAB I)
201310315154_Sumarni_BAB I.pdf

Download (755kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201310315154_Sumarni_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
201310315154_Sumarni_BAB V.pdf

Download (635kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201310315154_Sumarni_Daftar Pustaka.pdf

Download (556kB)
[img] Text (Lampiran)
201310315154_Sumarni_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract

Penelitian yang dilakukan adalah Proses Penyusunan Laporan Keuangan yang mengacu kepada SAK ETAP (Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik) yang berlaku untuk UMKM yang tidak memiliki Akuntabilitas Publik yang signifikan dan tidak menerbitkan laporan keuangan untuk tujuan umum (general purpose financial statement) bagi pengguna eksternal. Dan hasil dari Penyusunan itu di sajikan dalam bentuk laporan keuangan perusahaan. hasil dari Laporan Keuangan tersebut bisa digunakan oleh perusahaan untuk melihat perkembangan perusahaan, mempermudah perusahaan untuk mendapatkan pendanaan dari pihak luar dan Laporan keuangan menjadi dasar dalam Pelaporan Pajak Perusahaan baik Bulanan maupun Tahunan. Penelitian ini dilakukan dengan metode kualitatif dan kuantitatif. Pada metode kualitatif, penulis mewawancarai secara langsung pemilik CV.Dian Anugrah Sejahtera untuk mengumpulkan data pendukung dalam penyusunan laporan keuangann. Sedangkan pada metode kuantitatif, penulis mengumpulkan bukti transaksi yang dilakukan oleh CV.Dian Anugrah Sejahtera pada periode tersebut untuk dijadikan data dalam penyusunan Laporan keuangan. Hasil dari Penelitian ini menunjukan bahwa, CV.Dian Anugrah Sejahtera mengalami kerugian pada periode 2016. Karena perusahaan baru berjalan selama satu tahun. sehingga banyak biaya operasional kantor yang harus dikeluarkan oleh perusahaan. sedangkan pendapatan yang diterima perusahaan belum bisa menutupi biaya tersebut. Setelah melihat kondisi keuangan yang rugi, Laporan keuangan memiliki peranan penting dalam mengontrol arus kas sebuah perusahaan agar perusahaan bisa lebih seletif dalam mengeluarkan biaya yang akan digunakan. Selain itu, dengan adanya laporan keuangan dapat memudahkan perusahaan dalam mendapatkan pinjaman dana dari pihak luar. Kata Kunci (Sentence case) : UMKM, Laporan Keuanga, SAK ETAP

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: UMKM, Laporan Keuanga, SAK ETAP
Subjects: Ilmu Sosial > Ekonomi
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Mahasiswa Magang
Date Deposited: 11 Sep 2020 08:40
Last Modified: 11 Sep 2020 08:40
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/5570

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year