Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Irwansyah, Irwansyah (2005) Analisis hubungan antara promosi dengan volume penjualan PT Master Design. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
Irwansyah_2000325038_Fakultas Ekonomi_2005.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (34MB)

Abstract

Promosi produk adalah suatu kegiatan yang dilakukan perusahaan dalam rangka memperkenalkan produk kepada calon konsumen dan membujuk mereka agar memberi serta mengingatkan kembali konsumen lama agar melakukan pembelian ulang. Metode analisa data yang digunakan untuk mencapai tujuan penelitian adalah metode deskriptif kuantitatif, yaitu data yang peneliti lakukan dengan mencari jumlah frekuensi dan mencari presentasenya. Penelitian ini diharapkan dapat mendukung evaluasi keefektifan pelaksanaan promosi produk yang didasarkan atas tahap-tahap promosi produk yang dilaksanakan oleh perusahaan.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing I: Drs. Njoman Tjenik Suastha, M.A., M.Sc., Pembimbing II: M. Yusuf Kurniawan, S.E., MM.
Subjects: Manajemen > Manajemen Pemasaran
Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 16 Dec 2022 04:16
Last Modified: 12 Apr 2023 04:35
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/16663

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year