Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Permana, Angga (2020) Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Guna Meningkatkan Penjualan di Toko Angga Pondok Ungu Permai Dengan Metode Accidental Sampling. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201610215187_Angga Permana_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (536kB)
[img] Text
201610215187_Angga Permana_BAB I.pdf

Download (403kB)
[img] Text
201610215187_Angga Permana_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
201610215187_Angga Permana_BAB V.pdf

Download (243kB)
[img] Text
201610215187_Angga Permana_Daftar Pustaka.pdf

Download (60kB)
[img] Text
201610215187_Angga Permana_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (844kB)

Abstract

Di dalam penelitian ini membahas mengenai kepuasan pelanggan di Toko Angga Pondok Ungu Permai Dengan Metode yang digunakan adalah Accidental Sampling. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui dari 5 variabel kualitas pelayanan yang terdiri dari tangible, reliability, responsiveness assurance dan emphaty, manakah yang berpengaruh negatif terhadap penurunan penjualan di Toko Angga Pondok Ungu Permai. Hasil dari pengolahan data dapat ditunjukkan bahwa variabel responsiveness berpengaruh negatif terhadap kepuasan pelanggan, Untuk hasil uji F atau uji simultan hasil perhitungan menunjukan nilai f hitung 9.354 dengan nilai signifikansi adalah 0,000 lebih kecil dari 0,05. Sehingga dapat disimpulkan bahwa semua variabel mempunyai pengaruh secara bersama-sama terhadap kepuasan pelanggan. Dan uji determinasi adalah sebesar 0,661 yang berarti dari 66,1%. Kepuasan pelanggan dapat dijelaskan dari 5 variabel kualitas pelayanan. Hal ini berarti sisanya 33,9% dipengaruhi oleh variabel-variabel yang tidak diteliti didalam penelitian ini. Guna meningkatkan penjualan adalah dengan memperbaiki kualitas pelayanan terhadap kepuasan pelanggan sehingga perlu diperbaiki yaitu man, kualitas produk dan kualitas pelayanan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 22 Dec 2022 02:27
Last Modified: 22 Dec 2022 02:27
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/16720

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year