Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Daryanti, Yuyun (2021) Implementasi Inovasi Pelayanan Publik Kelurahan Kayuringin Jaya Kota Bekasi di Masa Pandemi Covid-19 (pada Pelayanan E-KTP Melalui E-Open). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201710325244_Yuyun Daryanti_Cover - Daftar Isi.pdf

Download (679kB)
[img] Text
201710325244_Yuyun Daryanti_BAB I.pdf

Download (248kB)
[img] Text
201710325244_Yuyun Daryanti_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (562kB)
[img] Text
201710325244_Yuyun Daryanti_BAB V.pdf

Download (158kB)
[img] Text
201710325244_Yuyun Daryanti_Daftar Pustaka.pdf

Download (278kB)
[img] Text
201710325244_Yuyun Daryanti_lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini untuk mengetahui Implementasi inovasi pelayanan E-KTP yang rusak, hilang, pengubahan data melalui E-Open di Kelurahan Kayuringin Jaya dengan kerangka teori yang peneliti pakai yaitu tentang inovasi menurut Rogers 2008 yang meliputi indikator Keuntungan relatif (Relative Advantage), Kesesuaian (Compatibility), Kerumitan (Complexity), Kemungkinan di Coba (Triability), dan Kemudahan diamati (Observability), disimpulkan bahwa masih terdapat beberapa indikator yang belum terpenuhi yaitu indikator relative advantage yang meliputi durasi penyelesaian penerbitan E-KTP masih membutuhkan waktu yang lama yaitu 4-5hari kerja, kemudian dari indikator sarana prasarna di kelurahan kayuringin jaya belum memuaskan masyarakat, serta belum tercapainya indikator observability yang meliputi kemudahan di akses menunjukan bahwa inovasi pelayanan E-KTP melalaui E-Open belum maksimal karena server yang masih minim tidak seimbang dengan volume permohonan pelayanan E-KTP masyarakat melalaui E-Open yang masih tinggi.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Manajemen
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 25 May 2023 07:34
Last Modified: 25 May 2023 07:34
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/21253

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year