Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Asriyani, Asriyani (2019) Peran Audit Internal Sebagai Alat Bantu Manajemen Dalam Menunjang Efektivitas Penjualan Pada PT. Hakaru Metalindo Perkasa. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201510315039_Asriyani_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text (BAB I)
201510315039_Asriyani_BAB I.pdf

Download (854kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201510315039_Asriyani_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
201510315039_Asriyani_BAB V.pdf

Download (754kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201510315039_Asriyani_Daftar Pustaka.pdf

Download (756kB)
[img] Text (Lampiran)
201510315039_Asriyani_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (9MB)

Abstract

PT. Hakaru Metalindo Perkasa merupakan perusahaan dagang yang bergerak dalam bidang penjualan tunai dan kredit. Penjualan merupakan unsur yang memegang peranan penting bagi perusahaan, karena dari aktivitas inilah perusahaan memperoleh pendapatan yang akan digunakan sebagai sumber biaya bagi kelangsungan hidup perusahaan. Dengan semakin berkembangnya perusahaan, tentu saja aktivitas penjualan semain memegang peranan penting. Oleh karena itu, manajemen perlu pengendalian internal yang baik terhadap aktivitas penjualan agar pelaksaan tersebut dilakukan secara efektif dan efisien serta tercapainya tujuan perusahaan. Peran audit internal juga dinilai mampu menjadi alat yang berfungsi dalam mencegah agar tidak terjadi kecurangan. Audit intenal juga diharapkan dapat berjalan dengan baik, mampu memberikan evaluasi dan informasi yang dibutuhkan oleh manajemen. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui bagaimana audit internal serta efektivitas penjualan yang ada pada PT. Hakaru Metalindo Perkasa apakah sudah berjalan dengan efektif. Penilitian ini merupakan penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa audit internal yang ada pada PT. Hakaru Metalindo Perkasa dinilai sudah berjalan secara baik dan berkesinambungan. Hal ini dapat dilihat dari efektivitas penjualan sudah berjalan dengan baik dan sesuai dengan prosedur yang telah ditetapkan oleh perusahaan. Aktivitas penjualan sudah menggunakan system sehingga audit internal dapat lebih mudah untuk mengontrol kegiatan penjualan. Kata kunci : Audit Internal, Efektivitas Penjualan

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Audit Internal, Efektivitas Penjualan
Subjects: Ilmu Sosial > Ekonomi > Akuntansi
Ilmu Sosial > Ekonomi > Akuntansi > Audit
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Akuntansi
Depositing User: Ludfia
Date Deposited: 26 May 2020 04:46
Last Modified: 26 May 2020 04:46
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2336

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year