Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Jamaludin, Ujang and Awiria, Awiria and Sudrajat, Ajat and Yudha Prawira, Asrori (2021) Analysis Of Character Education Values in 4th Grade Student Thematic Books in The 2013 Curriculum. Al-Ishlah Jurnal Pendidikan, 13 (2). ISSN : 2087-9490

[img] Text
Analysis Of Character Education Values in 4th Grade Student Thematic Books in The 2013 Curriculum.pdf

Download (654kB)
Official URL: http://www.journal.staihubbulwathan.id/index.php/a...

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk menganalisis nilai-nilai pendidikan karakter pada buku tematik siswa Kurikulum 2013 Kelas IV. Buku teks atau bahan ajar merupakan salah satu perangkat pembelajaran yang sangat penting dalam memacu, memajukan, mencerdaskan, dan menyejahterakan bangsa dan berperan secara maknawi dalam prestasi siswa. Mengingat pentingnya bahan ajar sebagai media internalisasi nilai-nilai pendidikan, seyogyanya bahan ajar dikemas dengan berbasis pendidikan karakter. Penelitian dilakukan di SDN Tanah Tinggi 7 Kota Tangerang di kelas IV. Metode yang digunakan adalah penelitian kualitatif. Sumber data yang digunakan yakni buku tematik siswa kurikulum 2013 kelas IV semester 1. Data diperoleh dengan menggunakan teknik kajian isi, observasi dan wawancara. Analisis data dengan menggunakan analisis isi secara sistematis terhadap buku tematik yang menjadi kajian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Buku Siswa Kelas IV semester 1 telah memuat nilai-nilai karakter yang dikontrakkan pada kurikulum 2013. Nilai karakter yang paling banyak ditemukan ialah nilai karakter bersahabat, komunikatif dan gemar membaca. Sedangkan nilai karakter yang paling sedikit ditemukan yaitu nilai karakter semangat kebangsaan.

Item Type: Article
Subjects: Umum > Jurnal
Depositing User: Asrori Yudha Prawira
Date Deposited: 28 Dec 2021 04:34
Last Modified: 28 Dec 2021 04:34
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/11742

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year