Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Supriyanto, Mokhammad (2011) Analisis Sanksi Hukum Terhadap Pencurian Dengan Kekerasan Menurut Ketentuan Pasal 365 KUHP (Putusan No. 912/Pid.B/2009/PN.Dpk). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
200710115373_Mokhammad Supriyanto_Skripsi Lengkap_2011.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (55MB) | Request a copy

Abstract

Dari hasil penelitian disimpulkan bahwa Majelis Hakim dalam memutus perkara pencurian dengan kekerasan terhadap terdakwa Suprihatin kurang sesuai dengan ketentuan hukum karena Majelis Hakim tidak memperhatikan aspek sosial dari masyarakat dan terjadinya perbedaan putusan Majelis Hakim kepada terdakwa suprihatin dengan ancaman pidana dalam Pasal 365 Kitab Undang-undang Hukum Pidana adalah karena tidak adanya pedoman pemidanaan bagi Majelis Hakim, tidak adanya patokan pidana bagi Hakim dalam memutus perkara ini. Untuk itu penulis memberikan saran agar Majelis Hakim dalam memutus perkara pencurian dengan kekerasan juga harus memperhatikan aspek sosial dari masyarakat.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Additional Information: Pembimbing: Drs. Lodewyk, S.H., M.H., Andang Sari Harahap, S.H., M.H.
Subjects: Ilmu Sosial > Hukum
Divisions: Fakultas Hukum > Ilmu Hukum
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 29 Jun 2024 09:08
Last Modified: 29 Jun 2024 09:08
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/29804

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year