Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Saleh, Achmad (2007) Pengaruh Distribusi, Merek, Dan Pelayanan Terhadap Kepuasan Pelanggan Bahan Bakar Minyak PT Shell Indonesia. Masters thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
0052161031_ACHMAD SALEH_MAGISTER MANAJEMEN_Fakultas Ekonomi_2007.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (22MB)

Abstract

Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan kualitatif dan kuantitatif. Pendekatan kualitatif dilakukan untuk melihat tingkat persepsi responden pelanggan BBM PT Shell Indonesia terhadap kebijakan distribusi yang telah dilaksanakan, merek yang dimiliki PT Shell dan pelayanan yang diberikan PT. Shell Indonesia kepada pelanggannya. Sedangkan pendekatan kuantatif dilakukan untuk melihat hubungan yang tercipta antara masing-masing variabel bebas terhadap variabel terikat. Data penelitian yang digunakan mencakup data primer maupun sekunder. Data primer diperoleh dari penyebaran kuesioner di lapangan kepada I 50 responden pada 5 unit SPBU PT. Shell Indonesia yang berlokasi di Jl. Jenderal Gatot Subroto, Jl. Raya Mampang Prapatan, Jl. TB Simatupang, Jl. S Parman dan Jl. Suprapto Cempaka Putih masing-masing 30 lembar kuesioner. Dari hasil tersebut temyata hanya 115 kuesioner yang kembali dan setelah diseleksi kembali hanya 100 jawaban yang dianggap valid dan layak untuk diteruskan dalam pengolahan data.

Item Type: Thesis (Masters)
Additional Information: Pembimbing: Dr. Edison Panjaitan, Drs. Darul A. Adzim, MBA., MM.
Subjects: Manajemen > Manajemen Pemasaran
Manajemen
Divisions: Fakultas Ekonomi dan Bisnis > Magister Manajemen
Depositing User: Mr. Arif Syamsudin
Date Deposited: 29 May 2023 06:33
Last Modified: 29 May 2023 06:33
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/21337

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year