Panjaitan, Eunike (2019) Skripsi. Tinjauan Yuridis Keputusan Tata Usaha Negara Tentang Amdal Dikaitkan Dengan Asas - Asas Umum Pemerintahan Yang Baik (Analisa Putusan Peninjauan Kembali Dalam PTUN Nomor 60/PK/TUN/2016). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.
Text
21. 201410115076_Eunike Panjaitan_Cover-Daftar isi.pdf Download (2MB) |
|
Text
21. 201410115076_Eunike Panjaitan_BAB I.pdf Download (306kB) |
|
Text
21. 201410115076_Eunike Panjaitan_BAB II,III,IV.pdf Restricted to Registered users only Download (939kB) |
|
Text
21. 201410115076_Eunike Panjaitan_BAB V.pdf Download (169kB) |
|
Text
21. 201410115076_Eunike Panjaitan_Daftar Pustaka.pdf Download (180kB) |
|
Text
21. 201410115076_Eunike Panjaitan_Lampiran.pdf Restricted to Registered users only Download (9MB) |
Abstract
Amdal merupakan suatu alat atau cara yang digunakan dalam mengendalikan perubahan lingkungan sebelum suatu tindakan. Keputusan Tata Usaha Negara adalah penetapan tertulis yang dikeluarkan oleh Badan atau Pejabat Tata Usaha Negara yang berisikan tindakan hukum Tata Usaha Negara yang berdasarkan peraturan perundang-undangan yang berlaku yang bersifat konkret, individual dan final, yang menimbulkan akibat hukum bagi seseorang atau badan hukum perdata; Keputusan Tata Usaha Negara yang digugat itu bertentangan dengan peraturan perundang-undangan yang berlaku serta bertentangan dengan Asas-Asas Umum Pemerintahan Yang Baik. Dalam bagian Penjelasan Pasal 53 ayat 2 huruf a dan b objek sengketa Tata Usaha Negara dalam perkara ini adalah Keputusan Tata Usaha Negara yang dikeluarkan oleh Tergugat berupa: Keputusan Kepala Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup Kota Bekasi Nomor 660.1/1534/BPLH.AMDAL tentang Kelayakan Lingkungan Hidup Rencana Kegiatan Pembangunan Apartemen City Terrace di Jalan Raya Dr. Ratna RT 001 RW 001, Kelurahan Jatibening, Kecamatan Pondok Gede, Kota Bekasi tanggal 5 November 2014, yang telah memenuhi rumusan yang dimaksud dalam Pasal 1 angka (9) UndangUndang Nomor 51 Tahun 2009, Para Penggugat adalah Warga Negara Indonesia dan Tergugat Kepala Badan Pengelolaan Lingkungan Hidup kota bekasi
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | Ilmu Sosial > Hukum |
Divisions: | Fakultas Hukum > Ilmu Hukum |
Depositing User: | Astrid Brenda Maharani |
Date Deposited: | 25 Jul 2023 03:22 |
Last Modified: | 25 Jul 2023 03:22 |
URI: | http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/22642 |
Actions (login required)
View Item |
Downloads
Downloads per month over past year