Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Azhari, Muhamad Hasan (2021) Analisis Pengendalian Kualitas Produk Showcase Dengan Menggunakan Tahapan DMAIC (Studi Kasus di PT. XYZ). Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text
201610215265_Muhamad Hasan Azhari_Cover - Daftar Isi.pdf

Download (1MB)
[img] Text
201610215265_Muhamad Hasan Azhari_BAB I.pdf

Download (523kB)
[img] Text
201610215265_Muhamad Hasan Azhari_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text
201610215265_Muhamad Hasan Azhari_BAB V.pdf

Download (278kB)
[img] Text
201610215265_Muhamad Hasan Azhari_Daftar Pustaka.pdf

Download (300kB)
[img] Text
201610215265_Muhamad Hasan Azhari_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

PT. XYZ adalah sebuah perusahaan yang bergerak di bidang industri manufaktur peralatan elektronik kebutuhan rumah tangga dimana salah satu produknya yaitu adalah showcase (lemari pendingin). Selama tahun 2019 terdapat jumlah defect yang melebihi batas toleransi perusahaan dan belum mendapat perhatian khusus terhadap pengendalian kualitas. Untuk itu dilakukan penelitian yang bertujuan untuk menentukan akar masalah yang dominan penyebab defect pada showcase dan menentukan usulan perbaikan kualitas untuk mengatasi defect pada showcase dengan tahapan DMAIC. Pendekatan yang dilakukan dalam penelitian adalah tahapan DMAIC yaitu Define, Measure, Analyze, Improve dan Control. Hasil penelitian menunjukan bahwa akar masalah yang dominan penyebab defect penyok yaitu belum ada intruksi kerja (IK) khusus untuk setting perataan ketinggian, kemudian defect baret yaitu belum ada instruksi kerja (IK) khusus untuk pengaturan jarak antar unit, dan defect PU bocor belum adanya pelatihan. Usulan perbaikan yang dilakukan untuk defect penyok adalah membuat instruksi kerja (IK) khusus tentang proses pemindahan unit showcase diarea conveyor, kemudian defect baret membuat isntruksi kerja (IK) khusus tentang tata cara pengaturan jarak antar unit showcase agar tidak bergesekan, dan defect PU bocor memberikan pelatihan pemasangan sealer kepada operator.

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri > Pengendalian Kualitas
Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Admin Repositori
Date Deposited: 25 Jan 2024 04:41
Last Modified: 25 Jan 2024 04:41
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/26296

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year