Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Institutional Repositories

Hidayat, Hendi (2019) Implementasi Metode DMAIC Untuk Menurunkan Jumlah Defect (Packaging) Gulungan Tidak Rata Pada Proses Slitting Di PT Unipack Indosystems. Undergraduate thesis, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya.

[img] Text (Cover-Daftar Isi)
201410215042_Hendi Hidayat_Cover-Daftar Isi.pdf

Download (5MB)
[img] Text (BAB I)
201410215042_Hendi Hidayat_BAB I.pdf

Download (373kB)
[img] Text (BAB II, III, IV)
201410215042_Hendi Hidayat_BAB II, III, IV.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)
[img] Text (BAB V)
201410215042_Hendi Hidayat_BAB V.pdf

Download (132kB)
[img] Text (Daftar Pustaka)
201410215042_Hendi Hidayat_Daftar Pustaka.pdf

Download (234kB)
[img] Text (Lampiran)
201410215042_Hendi Hidayat_Lampiran.pdf
Restricted to Registered users only

Download (1MB)

Abstract

PT Unipack Indosystems adalah salah satu perusahaan penjualan packaging dengan memproduksi berbagai macam kemasan( packaging )seperti kemasan ale-ale,outer mie sedaap, top kopi. PT. Unipack Indosystems berlokasi di Jl. Inpeksi Kalimalang KM.2 Sukadanau, Cikarang Barat, Bekasi Jawa Barat 17520. Berdasarkan data-data yang dikumpulkan dengan hasil penelitian yang dilakukan mengenai analisis pengendalian kualitas di PT. Unipack Indosystems maka dapat ditarik kesimpulan sebagai berikut : 1. Faktor penyebab defect gulungan tidak rata pada proses Slitting adalah sebagai berikut: Manusia, metode, mesin. 2. Berdasarkan analisa hasil penelitian didapatkan cara untuk melakukan perbaikan pada problem defect gulungan tidak rata, perbaikan tersebut dilakukan berdasarkan 3 faktor yang paling berpengaruh pada defect gulungan tidak rata. Adapun perbaikan yang dilakukan sebagai berikut: a. Faktor manusia: Melakukan pelatihan kepada karyawan operator baru mesin Slitting dan pengawasan secara berkala dan terus-menerus sehingga operator baru dapat memahami SOP dengan baik. b. Faktor mesin :Memberikan papercore kecil pada as rewinder. c. Faktor Metode : Memberikan SOP pada meja kerja operator, agar operator dapat melihat standar yang ada. Kata kunci: Six Sigma, Seventools, Score Brainstroming DMAIC (Define, Measure, Analyze, Improve dan Control)

Item Type: Thesis (Undergraduate)
Uncontrolled Keywords: Six Sigma, Seventools, Score Brainstroming DMAIC (Define, Measure, Analyze, Improve dan Control)
Subjects: Teknologi dan Ilmu Terapan > Teknik Industri
Divisions: Fakultas Teknik > Teknik Industri
Depositing User: Doni Alfianthoro
Date Deposited: 11 Jun 2020 08:44
Last Modified: 11 Jun 2020 08:44
URI: http://repository.ubharajaya.ac.id/id/eprint/2753

Actions (login required)

View Item View Item

Downloads

Downloads per month over past year